Wednesday, September 28, 2011

Stadium Gagal Ginjal Kronik

Gagal ginjal kronik selalu berkaitan dengan penurunan progresif GFR. Stadium-stadium gagal ginjal kronik didasarkan pada tingkat GFR yang tersisa dan mencakup yaitu (Corwin,2001: 491) :
a. Penurunan cadangan ginjal, yang terjadi apabila GFR turun 50% dari normal
b. Insufisiensi ginjal, yang terjadi apabila GFR turun menjadi20-35% dari normal. Nefron-nefron yang tersisa sangat rentan mengalami kerusakan sendiri karena beratnya beban yang mereka terima
c. Gagal ginjal, yang terjadi apabila GFR kurang dari 20% normal. Semakin banyak nefron yang mati
d. Penyakit ginjal stadium akhir, yang terjadi apabila GFR menjadi kurang dari 5% dari normal. Hanya sedikit nefron fungsional yang tersisa. Di seluruh ginjal ditemukan jaringan parut dan atrofi tubulus.

2 comments:

Anonymous said...

I like this blog very much.Thanks for sharing such a valuable information.

Unknown said...

apa yang harus dilkukan untuk mencegah GGK?
Dan apa yang harus dilakukan jika sudah mencapai stadium akhir (GFR<5%)