Thursday, February 4, 2010

Spesifikasi Samsung B5722, Ponsel Dual SIM serba bisa

Samsung kembali menciptakan ponsel dual simcard yang kaya fitur. Kini sebut saja B5722 yang sudak dipublikasikan.
Dengan adanya dua SIM Card di seri B5722, user tidak perlu report me-restart ponsel untuk panggilan telepon, SMS, MMS, Email Mobile dan akses Internet Mobile via GPRS atau EDGE.
Salah satu SIM card dapat digunakan untuk membuat panggilan telepon di Jaringan GSM 850/900/1800/1900 MHz, sedangkan SIM card yang satunya lagi dijaringan GSM 900&1800 MHz.
Samsung B5722 hadir dengan user Interface TouchWiz Lite 1.0, touch friendly dan memiliki pre instal portal web situs jejaring sosial untuk client, seperti Facebook dan MySpace termasuk IM (instant Messenger).
Dari segi body, B5722 agak mirip dengan Samsung Corby. Memiliki Dimensi : 104x54.9x14.1 mm dengan layar sentuh 2.8 inci, resolusi QVGA 320x240 pixel dengan kedalaman warna 262.144. punya kamera 3 Megapixel plus LED flash, MP3 Player, FM Radio, interface bluetooth, dan port USB 2.0.
Samsung B5722 berada dipasaran pada kuartal pertama 2010.

Spesifikasi Lengkap :
Jaringan :850/900/1800/1900 MHz (SIm 1) GSM 900&1800 MHz (SIm 2)
Dimensi dan Berat:104x54.9x14.1 mm/105 g
Screen : TFT Capacitive touchScreen, 262 240x320 pixel, 2.8 inches, Touchwize lite 1.0
Internal Memory : 30 MB
MicroSD up to 8 GB
Camera : 3.15 MP, 2048x1536 pixel, LEd flash, Video QVGA @15Fps
Connectivity : GPRS Class 10, 32-48 KBps-EDGE Class 10, 236.8 KBps
Bluetooth v2.1 with A2DP
Battery : Li-Ion 1200 mAh.
Standby/Talktime : up to 400 H/ 4 H 30 min

Other features;
-SMS, MMS
- Email
-IM
-WAP 2.0/xHTML,HTML
-Stereo FM radio with RDS
-FM Recording
- Games
- Java

Price : unknown
Source ; majalah SMS



Related Posts:

  • Spesifikasi Samsung B5722, Ponsel Dual SIM serba bisaSamsung kembali menciptakan ponsel dual simcard yang kaya fitur. Kini sebut saja B5722 yang sudak dipublikasikan.Dengan adanya dua SIM Card di seri B5722, user tidak perlu report me-restart ponsel untuk panggilan telepon, SMS… Read More
  • Hp Qwerty Xl & Trackball Termurah - Nexian NX-G901 Dual GSMHp qwerty + trackball, semakin mendominasi penjualan mobile phone di Indonesia, vendor-vendor Hp China, semakin bersaing dengan menghadirkan berbagai kemudahan layanan dan harga yang semakin murah.Kali ini saya akan membahas … Read More
  • Spesifikasi & Review HTC TrophyPonsel HTC Trophy tampil dgn sangat ramping (11mm) dengan mode candybar plus keyboard qwerty penuh & yang agak besar 3 inch VGA layar sentuh. HTC Trophy ini diotaki oleh Windows Mobile 6,5 OS, 5MP dgn auto fokus dan flash… Read More
  • Fitur dan Spesifikasi Sky Tech B88-TV and Dual GSM mobileFitur Kunci*Tv tuner*Dual GSM*Dual Cameras*2 Micro SD*Facebook, E-buddy, yahoo messenger, Twitter & Opera MiniSpecifications:*Java multitasking*Qwerty Keypad*Network : Quadband 850/900/1800/1900*MP3/MP4 Player*Audio/video… Read More
  • Spesifikasi & Review Sony Ericson AinoSony Ericsson Aino adalah ponsel kecil dengan banyak fitur. Dengan dimensi 104 × 50x15mm, tetapi datang dengan berbagai fungsi dan teknologi maju. Resolusi adalah bukti dari fakta ini. Namun, fitur ini dikemas dalam sebuah ha… Read More

0 comments: