Sunday, September 6, 2009

Model-Model Pelatihan

Gaffar (2001:8) mengemukakan model pelatihan secara lebih jelas dan rinci sebagai berikut:

a. Magang, memberikan keterampilan dan pengalaman praktis kepada pegawai tentang pekerjaannya

b. Reskilling Training, memberikan pengetahuan dan keterampilan lain

c. Pelatihan klasikal, memberikan penyegaran wawasan dan pengetahuan agar lebih creative dan inovative

d. Leadership Training, memberikan kesempatan agar memiliki pengetahuan dan keterampilan yang baru ditinjau dari praktek dan teori

e. Group Dynamic, pengembangan potensi dan kemampuan individual melalui kegiatan kelompok dengan pengembangpan creativity, kemampuan memecahkan masalah, menganalisis, mempengaruhi orang lain dan berkomunikasi

f. Human Interaction Training, memberikan kemampuan berkomunikasi, penyesuaian diri terhadap norma kelompok, toleransi, kerja sama dan pengertian kepada orang lain

g. Participative training, pengembangan kemampuan berpartisipasi

h. Snowball Training Model, kelompok kecil dengan jumlah peserta lima orang melatih lima orang lagi hingga pelatihan ini berantai

i. Cognitive training, pembinaan terhadap bernagai aspek kognitif seperti kreatifitas, pemecahan masalah, pembuatan keputusan, kepemimpinan, komunikasi, kerjasama logika dan penguasaan wawasan

j. Partnership atau Collaborative,diarahkan bekerjasama dengan pihak lain.


0 comments: