Thursday, May 28, 2009

Kriteria penentuan kualitas daging domba

Ada 5 kriteria yang dapat digunakan sebagai pedoman dalam menentukan kualitas daging domba diantaranya adalah :
1. Kelunakan daging
Daging yang lunak ditentukan oleh susunan jaringan pengikat dan usia ternak saat dipotong. Ternak yang berusia tua memiliki susunan jaringan pengikat yang banyak dan rapat sekali sehingga daging yang dihasilkan umumnya liat.
2. Kandungan lemak
Kandungan lemak atau marbling yang ada pada otot mempertahankan keutuhan daging pada waktu dipanaskan. Semakin banyak lemak, dagingnya semakin lunak dan semakin enak rasanya.
3. Warna daging
Warna daging domba sangat bervariasi, tergantung dari jenis dagingnya dan usia ternak domba yang dipotong.
4. Rasa dan aroma
Daging domba yang berkualitas yang baik mempunyai aroma khas yang sedap dan agak gurih.
5. Kelembaban daging
Daging domba yang permukaannya kering dapat menahan atau mengurangi kontaminasi dari luar, sehingga dapat disimpan lama.



Related Posts:

  • Kriteria penentuan kualitas daging dombaAda 5 kriteria yang dapat digunakan sebagai pedoman dalam menentukan kualitas daging domba diantaranya adalah :1. Kelunakan dagingDaging yang lunak ditentukan oleh susunan jaringan pengikat dan usia ternak saat dipotong. Tern… Read More
  • Sejarah Ponsel DuniaSejarah telepon seluler atau yang kita kenal HP, ternyata sudah ada dari jaman penjajahan, yaitu kira-kira tahun 1947 di negara paman sam alias Amrik dan Eropa sana. Pada tahun 1910 adalah cikal bakal telepon seluler yang dit… Read More
  • Tentang Aves dan MamaliaKelas aves disebut juga unggas atau burung.Burung merupakan hewan berbuluDan bersayap yang pada umumnya dapat terbang.aves memiliki ciri-ciri umum di antaranya :1.Suhu tubuh tidak di pengaruhi oleh perubahan suhu disebut juga… Read More
  • Sejarah Domba Tangkas (Garut)Sejarah SingkatMerupakan domba hasil persilangan segi tiga antara domba kampung, domba Merino dan domba ekor gemuk dari Afrika Selatan. Domba jantan berat tubuhnya mencapai sekitar 60-80 Kg, sedangkan domba betina berkisar 30… Read More
  • PERAWATAN DOMBA TANGKAS• Pembuatan kandang yang baik :1. Melindungi ternak domba dari kontak alam yang bisa merusak fisiologis domba tersebut. Contohnya : Hujan, matahari, dll.2. Mampu memenuhi kebutuhan kebutuhan ternak – ternak domba.3. Menarik d… Read More

0 comments: