Hp qwerty + trackball, semakin mendominasi penjualan mobile phone di Indonesia, vendor-vendor Hp China, semakin bersaing dengan menghadirkan berbagai kemudahan layanan dan harga yang semakin murah.
Kali ini saya akan membahas sebuah Hp bundling antara Nexian dan XL, seri Nexian yang satu ini berbeda dengan seri-seri sebelumnya, kali ini nexian NX-G901 muncul dengan konsep yang diadop dari produsen kenamaan Blackberry, teknologi trackball telah disematkan untuk seri yang satu ini, selain itu harganya juga relatif murah, hanya Rp. 799.000,- dan itu sudah termasuk ppn, tapi kalo banyak toko yang menjual diatas harga itu, anda mesti maklum, namanya juga bisnis.
Berikut spesfikasi dari Hp Nexian NX-G901.
-Dual gsm
-Trackball
-Mp3 player
-Support Chatting & FB
-Camera
-FM radio
-GPRS
-Voice Recorder
-Bluetooth
-Handsfree
-Support external memory
-1 year waranty
- Language Indonesia-Inggris
-Trackball
-Mp3 player
-Support Chatting & FB
-Camera
-FM radio
-GPRS
-Voice Recorder
-Bluetooth
-Handsfree
-Support external memory
-1 year waranty
- Language Indonesia-Inggris
Review :
Hp ini mirip dengan seri-seri sebelumnya NX-G900, hanya bedanya di Trackball saja, connectivity juga masih biasa-biasa hanya mengandalkan Gprs jadi jangan harap akan sekencang teknologi diatasnya seperti Edge dan HSDPA. Tapi satu kelebihan dari hp ini adalah suara speakernya yang mantap dan cukup nyaring didengar.
Btw dengan harga yang lumayan murah Hp ini diprediksi akan laris manis, selain itu hp ini dilengkapi dengan kabel data dan free memory 1 Gb. So Keputusan ada ditangan anda...
1 comments:
semakin banyak pilihan bagi konsumen di Indonesia untuk memilih ponsel QWERTY dengan harga yang relatif terjangkau termasuk di dalamnya Nexian NX-G901 Dual GSM ini.
Post a Comment